Sabtu, April 25, 2009

SEMOGA


Merenungkan mu kini menggugah haruku
Berbagai kenangan berganti masa yang tlah lalu
Sebenarnya ku ingin menggali hasrat untuk kembali

Melukiskan mu lagi di dalam benakku
Perlahan terbayang pasti garis wajahmu
Kehangatan cinta kasih dapat kubaca jelas disitu

Adakah waktu mendewasakan kita
Kuharap masih ada hati bicara

Mungkinkah saja
Terurai satu persatu pertikaian yang dulu
Bagai pintaku

Lihatlah kudisini memendam rindu
setiap kuberseru yang kusebut hanya namamu

Sebenarnya kuingin menggali hasrta untuk kembali

Semoga...


" Kalo dengerin lagi lagu ini,jadi ngingetin waktu gw masih muda. Betapa indahnya saat itu,di saat smua rasa beterbangan. Disaat rembulan tersipu malu, disaat mentari hangat memelukku. "




Rabu, April 22, 2009

Belajar...( ceritanya)


Di setiap sela penatnya kehidupan, kucoba tuk menghela nafas tuk sejenak.

Disini aku belajar Windsurfing, Monumen Perjuangan Rakyat Balikpapan.
Banyak cerita yang tersaji disetiap gemuruh ombak yang menghantamku.
Terlalu dalam makna yang kudapat saat itu.
Terlalu indah arti yang semat saat itu.
Terlalu tinggi langit tuk kugapai saat itu.

Smuanya terlupakan cerita kehidupan walau tuk sejenak dan beranjak berdiri tegap.................................

Apa Sich CINTA Itu...?

Cinta.........?
Perasaan terhadap lawan jenis apa terhadap semua hal?

Cinta.........?
Ah bosen aku dengar kata Cinta...
Muak aku dengan arti Cinta...
Jenuh aku dengan makna Cinta...

Cinta.........?
Terlalu hambar Cinta saat terkesiap...
Terasa hampa Cinta saat tersingkap...
Terasa munafik Cinta saat terucap...

Cinta.........?
Apakah sebuah jalan menuju kebebasan?

Kebebasan apa?

Kebebasan berekspresi?
Kebebasan untuk menyayangi?
Apa kebebasan untuk ber- sex?

Cinta.........?
Apa maknanya?
Apa juga artinya?
Apa pula hikmahnya?

Apa terlalu banyak makna Cinta?
Apa terlalu luas arti Cinta?
Apa terlalu tinggi hikmah Cinta?

Cinta.........?
Bohong.........

Cinta itu slalu bohong saat terkesiap...
Cinta itu slalu bohong saat terungkap...
Cinta itu slalu bohong saat terucap...